Mengenal jenis,ukuran dan mutu paving blok

Di pasaran banyak kita temui jenis – jenis bentuk paving antara lain:

  • bata 10,5 x 21 dengan ketebalan 6,8,10cm
  • cacing 11,5 x 22,5 dengan ketebalan 6,8,10cm
  • segi tiga 19,7 x 9,6 dengan ketebalan 6,8,10cm
  • segi enam 20 x 20 dengan ketebalan 6,8,10cm
  • ubin full 21 x 21 dengan ketebalan 6,8,10cm

Memilih mutu beton paving sesuwai kegunaan:

  • untuk jalan lingkungan K-400
  • untuk area parkir mobil gunakan K-300
  • untuk halaman rumah /area taman cukup K-250

Berikut tahapan-tahapan pekerjaan pemasangan paving blok:

  • leveling lahan dengan pegupasan dan penimbunan
  • pemadatan tanah (makadam,sirtu)
  • gelaran batu abu
  • pemasangan paving blok
  • stemper kodok

Biaya atau borongan pasang paving

  • borongan upah pasang + pasir batu abu 45.000/m2
  • borongan upah (45.000) + bahan (tergantung jenis,ketebalan,dan mutu paving)
  • NB:tidak termasuk pekerjaan leveling dan pemadatan tanah

Scroll to Top
Scroll to Top
WhatsApp chat